KangAtepAfia.com - Keberadaan
stadion olah raga sangat penting dalam upaya menyehatkan masyarakat, selain itu
juga sebagai sarana untuk pencapaian prestasi bidang olah raga seperti sepak
bola, bulu tangkis, tenis, bola basket dan sebagainya. Sebagai gambaran,
Stadion Gelora Bung karno (SGBK) yang didirikan tahun 1962 dan memiliki
kapasitas lebih dari 88 ribu tempat duduk untuk penonton, tidak hanya untuk
menggelar pertandingan sepak bola nasional atau internasional, tetapi untuk
beragam kegiatan, bahkan di luar olah raga sekalipun. Area di luar stadion pun
dapat dimanfaatkan untuk beragam olah raga mulai dari joging, senam, dan
sebagainya.
Berikut daftar stadion olah raga di
Indonesia dan berbagai negara :
Stadion
dengan kapasitas terbesar di dunia ialah:
Sirkuit balap mobil Indianapolis Speedway, Amerika Serikat,
kapasitas 250 ribu, dibangun tahun 1909.
Arena balap kuda Tokyo Racecourse,Jepang, kapasitas 223 ribu, dibangun tahun 1933.
Sirkuit balap mobil Shanghai
International Circuit, China, kapasitas
200 ribu, dibangun tahun 2004.
Sirkuit balap mobil Daytona International Speedway, Amerika
Serikat, kapasitas 168 ribu, dibangun tahun 1959.
Khusus untuk sepak bola, stadion dengan
kapasitas terbesar di dunia ialah :
Saltlake Stadium,
Kalkuta, India, kapasitas 120 ribu, dibangun tahun 2004.
Estadio Azteca, Mexiko City, Mexico, kapasitas 105 ribu, dibangun tahun 1966.
L'Estadi (Camp
Nou), Barcelona, Spanyol, kapasitas 99 ribu, dibangun tahun 1957.
Sumber Gambar :
www.fcbarcelona.com
indonesia juga bisa pak membuat stadion yang berkelas seperti yang ada di post bapak cuma apa yang kita buat selalu di hancurkan oleh penontonnya sendiri tidak perna di jaga dan tidak merasa memiliki
ReplyDeletedan juga seharusnya pengguru sepak bola indonesia juga memberi hukuman bukan sangsi yang biasa untuk penontonnya yang merusak fasilitas yang ada.
dan juga club yang mempunyai stadion ya harus merawat semuanya bukan merawat di luarnya dan di dalamnya ya di biarkan saja
Menurut saya stadion yang ada di Indonesia masih kurang, saya berharap Negeri ini bisa membangun stadion agar sepak bola Indonesia bisa maju, bukan membangun apartemen dan mall...!!!!!
ReplyDeletesebenarnya negara kita ini mampu membangun stadion yang lebih besar lagi dari stadion bung karno di senayan, tapi mungkin masih susahnya penggelontoran dana dari pemerintah pusat yang masih menganggap stadion besar dan internasional belum begitu penting, padahal kalau bisa membangun yang lebih besar dan lebih lengkap fasilitasnya tidak mungkin tidak jika akan semakin banyak club-club negara asing datang untuk menjajal pertandingan persahabatan dengan Indonesia. dan tak mungkin juga kan suatu saat Indonesia bisa masuk piala dunia seperti tahun 1938 dimana negara Indonesia dulu dikenal dengan nama Hindia-Belanda..
ReplyDeleteMelihat stadion dan sepakbola dieropa rasanya sangat indah dan enak untuk disaksikan.Khususnya di Inggris,Industri sepak bola eropa.Semua team punya stadion yang bagus dan standart internasional,semua teratur dengan baik,padahal luas negara inggris cuma sebarapa dibanding indonesia.Indonesia harusnya bisa meniru inggris,biar prestasi juga maju.
ReplyDeletemembahas masalah stadion , sebenanya indonesia sangat memiliki potensi , dengan banyaknya pulau dan lahan kosong , namun kesadaran masyarakat dan pemerintah yang saya rasa masih kurang , juga prestasi di berbagai cabang yang memerlukan stadion memang indonesia masih kurang
ReplyDeleteBeny Dwiyantoro
ReplyDelete@A15-BENY
Menurut Saya stadion di Indonesia masih tertinggal cukup jauh dibamdingkan dengan stadion di Inggris. Semoga Indonesia bisa membangun stadion berkelas Internasioanal
D12-Agus, Tugas A05
ReplyDeleteStadion olahraga bisa kita lihat sangat identik sekali dengan sepak bola, padahal di suatu stadion yang besar pasti memiliki beberapa arena untuk olahraga lainnya, kita bisa memaklumi karena sepak bola adalah salah satu olah raga yang sangat memasyarakat sekali.